Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik di Desa Giriawas Cikajang Garut-Jawa Barat
Tim Pelaksana Kuliah kerja Nyata (KKN) Tematik Semester Ganjil Tahun Akademik 2019/2020 bekerjasama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Garut dan Pemerintah Desa Giriawas Kecamatan Cikajang Provinsi Jawa Barat serta di bantu oleh Indonesia Corruption Watch (ICW) dan Garut Governance Watch (GGW).…
Wisuda XXII Universitas Al Azhar Indonesia Luluskan 311 Mahasiswa
Jakarta (01/02) – Gemuruhnya suara-suara di Gedung Manggala Wanabakti menjadi tanda rasa campur aduk seluruh mahasiswa Universitas Al Azhar Indonesia yang sebentar lagi melepas statusnya sebagai mahasiswa. Sebanyak 311 mahasiswa UAI dari berbagai Program Studi Sarjana dan Program Studi Magister…
Perkuat Aspek Spiritual Para Wisudawannya, UAI Gelar Prosesi Khotmul Quran
Jakarta (31/01) – Suasana syahdu menyelimuti para wisudawan ke-22 di Masjid Agung Al Azhar dalam Prosesi Khotmul Quran yang dilaksanakan pada Jumat, 31 Januari 2020. Perjuangan menempuh pendidikannya ini mengantarkan mereka pada hari besarnya yakni Prosesi Khotmul Quran yang menjadi…
100 Hari Jokowi – M’aruf yang Tak Meyakinkan
Sejak dilantik tanggal 20 Oktober 2019 yang lalu, usia pemerintahan Jokowi-Ma’ruf sudah 100 hari lebih. Performa kinerja 100 hari pertama Jokowi-Ma’ruf sangatlah penting. Karena akan menjadi ukuran dan fondasi dalam menapaki pemerintahan lima tahun ke depan. 100 hari pertama Jokowi-Ma’ruf…
Yuk, Ubah Sibukmu Menjadi Produktif Dengan 5 Tips Ini!
Duh, perasaan udah sibuk banget tapi kok masih gini – gini aja ya hasilnya? Merasa sibuk dengan segudang kegiatan tapi hasilnya tidak memuaskan? Atau padatnya jadwal kamu membuat kamu sampai tidak punya waktu untuk keluarga dan teman tercinta? Adakah Insan…
Yayasan Pesantren Islam Al Azhar Adakan Pertemuan Dengan Sivitas Akademika UAI
Jakarta (30/01) – Menyambut awal tahun baru 2020, Yayasan Pesantren Islam Al Azhar mengadakan pertemuan dengan Sivitas Akademika Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) pada Selasa, 28 Januari 2020 di Auditorium Arifin Panigoro, Lt. 3, UAI. Dalam pertemuan ini, diagendakan pemaparan…
Gelar KKN, 65 Mahasiswa UAI Meneliti Tata Kelola Pemerintah Desa di Garut
Jakarta (28/01) - Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) selalu mengupayakan berbagai cara agar dapat terus berkembang dan berguna bagi masyarakat. Untuk itu, dalam rangka pengabdian masyarakat, UAI menggelar Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik “Menuju Tata Kelola Pemerintahan Desa yang Baik”…
Dicari Pimpinan KPK Bernyali Tinggi
Masyarakat sedang menakar nyali pimpinan KPK. Publik sedang dipertontonkan drama aksi KPK yang mandul, tak bergigi, dan tak punya nyali dalam menggeledah ruangan di kantor DPP dan PDIP. KPK juga tak kuasa untuk menjemput dan memeriksa sekjen PDIP di PTIK,…
UAI Jalin Kerjasama dengan Universitas di China dan Indonesia
Jakarta (20/01) – Dalam rangka melebarkan sayapnya, Universitas Al Azhar Indonesia (UAI) kembali menjalin kerjasama dengan pihak eksternal. Kini, kerjasama dilakukan dengan berbagai universitas di China serta Indonesia. Untuk itu, pada Jumat, 17 Januari 2019 diselenggarakan collaboration meeting and MoU…