oleh humas | Nov 12, 2025 | Berita, Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya, Magister Linguistik Terapan
Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya Universitas Indonesia (FIB UI) menjadi tuan rumah Pertemuan Asosiasi Program Magister dan Program Doktor Linguistik Seluruh Indonesia yang diselenggarakan pada Kamis–Jumat, 6–7 November 2025 di Auditorium Toeti Herati Noerhadi, Gedung...
oleh humas | Jul 18, 2025 | Magister Linguistik Terapan
Sebuah ruang dialog inspiratif bertajuk VOI Talk kembali hadir, mempersembahkan perbincangan bermakna dengan sosok edukator sekaligus akademisi kebahasaan, Ibu Nurdiana, dosen Program Magister LinguistikTerapan, Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya, Universitas Al-Azhar...
oleh humas | Jun 17, 2025 | Magister Linguistik Terapan
Bagaimana mungkin kata-kata menjadi jejak hukum? Pertanyaan ini menjadi titik tolak diskusi menarik dalam Kuliah Tamu Program Studi Magister Linguistik Terapan Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) yang mengangkat topik:“Alat Bukti Bahasa dalam Proses Hukum.” Kegiatan...
oleh humas | Apr 30, 2025 | Magister Linguistik Terapan
Perkembangan teknologi yang semakin pesat menuntut para penerjemah dan juru bahasa untuk terus beradaptasi. Menyadari urgensi tersebut, Program Studi Magister Linguistik Terapan Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) menggelar webinar bertema “Pintar Menerjemahkan di...
oleh humas | Mar 4, 2025 | Magister Linguistik Terapan
Pada 25 Februari 2025 Program Studi Magister Linguistik Terapan FIB UAI alhamdulillah telah berhasil meluluskan 6 orang dari total 9 orang mahasiswa angkatan pertama tahun 2023. Keenam lulusan itu telahmenyelesaikan pendidikan selama tepat 3 semester sesuai kurikulum...
oleh humas | Feb 25, 2025 | Magister Linguistik Terapan
Jakarta, 20 Februari 2025 — Program Studi Magister Linguistik Terapan Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung peningkatan kapasitasguru bahasa melalui kegiatan Diskusi dan Interaksi (DIKSI) Sesi 2 yang kali ini mengangkat...