Kunjungan Belajar Mahasiswa Universitas Al Azhar Indonesia ke Balai Besar Rehabilitasi Badan Narkotika Nasional, LIDO
Kamis, 29 Agustus 2019, Mahasiswa Universitas Al Azhar Indonesa yang tergabung dalam relawan penggiat Anti Narkoba (Satuan Mahasiswa Artipena Universitas Al Azhar Indonesia), mengadakan kunjungan belajar ke Balai Besar Rehabilitasi Badan Narkotika Nasional, Lido. Kegiatan ini merupakan salah satu rangkaian…