Inovasi SIPPKOM UAI Resmi di Sosialisasikan Kepada Masyarakat
Sistem Informasi Perangkat Pembelajaran, Komunikasi Orang Tua dan Murid atau yang disingkat SIPPKOM merupakan sebuah hasil penelitian Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) untuk masyarakat agar dapat dimanfaatkan dalam cakupan yang lebih luas. Upaya sosialisasi ini dilakukan dengan mengadakan kegiatan edukatif secara…