Kolaborasi UAI dan Kemenkominfo dalam Edukasi Media Budaya Digital
Universitas Al-Azhar Indonesia (UAI) dalam hal ini Program Studi Ilmu Komunikasi berkolaborasi dengan Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kemenkominfo), kerjasama yang diusung merupakan penyelenggaraan Webinar Nasional pada Jum’at (10/12) lalu. Acara yang diadakan secara daring ini mengangkat tema “Kontestasi…